Blog

Apr
13

POLITEKNIK INDONUSA SURAKARTA RESMIKAN KERJASAMA DENGAN TAIWAN MOBILE COMMERCE ASSOCIATION (TMCA) DAN SHERATON TAOYUAN TAIWAN

Politeknik Indonusa Surakarta resmi menggandeng Taiwan Mobile Commerce Association (TMCA) dan Sheraton Taoyuan Hotel, Taiwan dalam sebuah kerjasama dengan diselenggarakannya penandatanganan MOU dan MOA, yang dilanjutkan dengan kuliah pakar pada Selasa, 11 April 2023. Dalam kunjungan kali ini, pihak TMCA dan Sheraton Taoyuan Taiwan diwakili oleh Mr. Ti Yu Chang (Overseas Manager TMCA), Ms. Hu […]

By Kerjasama Indonusa | Berita Kampus
DETAIL
Apr
13

SIAP HADAPI DIGITALISASI, POLITEKNIK INDONUSA SURAKARTA TANDA TANGANI MOU DENGAN SOC MEDIA GROUP

Politeknik Indonusa Surakarta telah resmi bekerjasama dengan SOC Media Group, yang disahkan dengan penandatanganan MOU pada Senin, 30 Januari 2023 lalu. Acara yang diselenggarakan di Ruang TPA Kampus 1 Politeknik Indonusa Surakarta ini menegaskan komitmen SOC Media untuk bekerjasama dengan Politeknik Indonusa Surakarta dalam pelaksanaan praktek industri, penyerapan tenaga kerja dari alumni, dan kuliah tamu […]

By Kerjasama Indonusa | Berita Kampus
DETAIL
Apr
12

Berkolaborasi dengan STT Warga, Politeknik Indonusa Surakarta Gelar Focus Group Discussion Bertema “Essential of Research Methodology”

Berkolaborasi dengan Sekolah Tinggi Teknologi Warga Surakarta, Politeknik Indonusa Surakarta sukses mengadakan Focus Group Discussion (FGD) dengan tema “Essential of Research Methodology” pada Kamis, 23 Februari 2023. Acara yang dilangsungkan di Aula Kampus 2 Politeknik Indonusa Surakarta ini merupakan agenda inti dari kegiatan “Visiting Professor”, dengan Prof. Dr. Wan Mansor Wan Muhamad dari Universiti Kuala […]

By Kerjasama Indonusa | Berita Kampus
DETAIL
Feb
16

KUNJUNGAN KAMPUS DAN PENANDATANGANAN MOU POLITEKNIK INDONUSA SURAKARTA KE UNIVERSITAS PGRI MADIUN

Politeknik Indonusa Surakarta mengadakan kunjungan ke Universitas PGRI Madiun pada hari Kamis, 19 Januari 2023 yang diwakilkan oleh Bapak Edy Susanto, M.Kom. selaku Wakil Direktur III Bidang Kemahasiswaan, Ibu A.Anditha Sari, M.I.Kom. selaku Ketua Unit Kerja Sama, dan Bapak Wachid Yahya, M.Pd. selaku Ketua Unit INTENS. Kunjungan ini dalam rangka penandatanganan MOU antara Politeknik Indonusa […]

By Kerjasama Indonusa | Berita Kampus
DETAIL
Feb
15

GANDENG UNIKL MIIT MALAYSIA, POLITEKNIK INDONUSA SURAKARTA GELAR VISITING LECTURE PROGRAM BERTAJUK DATA VISUALIZATION

Politeknik Indonusa Surakarta menggelar Visiting Lecture Program bertajuk Data Visualization pada Kamis, 8 Desember 2022. Kegiatan ini merupakan rangkaian kegiatan bersama APTISI Wilayah VI Jawa Tengah dan sebagai implementasi MOU dengan Universiti Kuala Lumpur – Malaysian Institute of Information Technology (UniKL MIIT). Bertempat di Aula Kampus 2 Politeknik Indonusa Surakarta, kegiatan ini menghadirkan satu dosen […]

By Kerjasama Indonusa | Berita Kampus
DETAIL
Dec
06

Kolaborasi Politeknik Indonusa Surakarta, Universitas Duta Bangsa, dan Universitas Islam Batik dalam Seminar Internasional Bidang Smart Entrepreneurship

Politeknik Indonusa Surakarta berkolaborasi dengan Universitas Duta Bangsa dan Universitas Islam Batik sukses menyelenggarakan seminar internasional dalam bidang Smart Entrepreneurship pada hari Jumat, 2 Desember 2022. Seminar internasional ini diselenggarakan di Pedan Ballroom, Sahid Jaya Hotel Solo, dimulai pada pukul 08:30 sampai 11:00 WIB. Acara ini dihadiri 150 peserta seminar, baik dosen maupun mahasiswa dari […]

By Kerjasama Indonusa | Berita Kampus
DETAIL
Nov
19

Politeknik Indonusa – UNIKL MFI Malaysia increases student entrepreneurship through online courses

Saturday, November 19th,2022. Indonusa and UNIKL FI Malaysia carry out an online entrepreneurship course agenda for students of Politeknik Indonusa and UNIKL MFI. Activities carried out online every Wednesday in November 2022. On November 2nd, Rosnizza Binti Ramlan from UNIKL MFI delivered business model canvas material. The material which was attended by around 90 participants […]

By Kerjasama Indonusa | Berita Kampus
DETAIL
Sep
14

POLINUS Bekerjasama dengan 8 SMK dalam agenda Pendampingan Kegiatan SMK Pusat Unggulan

Politeknik Indonusa Surakarta pada tahun 2022 ini mendapatkan amanah untuk mendampingi SMK Pusat Unggulan di Wilayah Jawa Tengah. Jumlah SMK yang bekerjasama pada tahun ini adalah 8 SMK yang sebelumnya mendapatkan amanah 6 SMK pada tahun 2021. Kegiatan ini menjadi sinergi antar pendidikan vokasi di bawah dirjen diksi. Sebelum kegiatan SMK PK ini berjalan maka […]

By Kerjasama Indonusa | Uncategorized
DETAIL